HP TouchPad Mejadi Tablet Terlaris Setelah iPad

HP TouchPad
Kita Ketahui bahwa Ipad merupakan Tablet terlaris di amerika, tapi tahukan anda bahwa tablet terlaris setelah Ipad adalah HP TouchPad, HP TouchPad merupakan tablet yang di buat oleh HP , tablet ini memiliki kemampuan yang tidak kalah dengan tablet-tablet lainnya.


Seperti dikutip dari PhysOrg, 23 November 2011, HP TouchPad menguasai 17 persen pangsa pasar dari total penjualan 1,2 juta unit tablet non Apple di Amerika Serikat antara Januari sampai Oktober lalu. Angkanya melewati penualan tablet Galaxy besutan Samsung yang menguasai 16 persen pasar.

untuk lebih jelasnya di bawah ini adalah tablet PC non-Apple terlaris di Amerika Serikat adalah sebagai berikut:
• 17% HP
• 16% Samsung
• 10% Asus
• 9% Motorola
• 9% Acer

sudah jelas dari data diatas persaingan pasar tablet sangatlah ketat.. untuk informasi mengenai spesifikasi HP Touchpad bisa di baca di Spesifikasi HP TOUCHPAD .

0 Response to "HP TouchPad Mejadi Tablet Terlaris Setelah iPad"

Post a Comment