10 Negara Pengakses Facebook Terbesar sepanjang 2010

Popularitas facebook memang semakin menjadi-jadi, Facebook masih menjadi situs terpopuler di dunia versi Google AdPlanner. bahkan facebook sekarang ini , tepatnya hingga akhir 2010 sudah mempunyai setenagh miliar pengguna di seluruh dunia, atau tepatnya 571.884.500 pengguna, sungguh menakjubkan bukan.

bahakn kabarnya dalam satu bulan facebook mampu memiliki 750 miliar pageview, facebook kian populer, lantas negara mana saja yang menggunkan facebook terbesar, nah di bawah ini adalah daftar negara pengguna facebook terbesar di dunia hingga akhir 2010.

No. Negara Jumlah pengguna
1. United States 146,805,000
2. Indonesia 31,784,080
3. United Kingdom 28,935,380
4. Turkey 24,143,980
5. France 20,469,420
6. Philippines 18,901,900
7. Mexico 18,243,080
8. Italy 17,812,800
9. Canada 17,522,780
10. India 16,915,900


woow, lihat saja data diatas amerika menduduki urutan pertaman dnegan jumlah pengguna yang sungguh fantastis, sedang indonesia menduduki urutan kedua penggua facebioo terbanyak didunia Dengan populasi online 100 persen atau sekitar 5,56 persen dari keseluruhan pengguna di dunia.

Berdasarkan gender, pengguna lelaki lebih mendominasi di Indonesia, yakni sekitar 18,7 juta (59,1 persen), ketimbang wanita jumlahnya diestimasi sekitar 12,9 juta (40,9 persen).

Sedangkan, berdasarkan usia, 18-24 tahun merupakan rentang usia terbesar, yakni 13,1 juta pengguna (41,5 persen). Disusul rentang usia remaja 14-17 tahun sebesar 8 juta pengguna (25,4 persen), lalu rentang usia 25-34 tahun sebesar 6,8 juta pengguna (21,6 persen). Sisanya, tidak lebih dari 20 persen.

0 Response to "10 Negara Pengakses Facebook Terbesar sepanjang 2010"

Post a Comment