Sebuah lelang yang di selenggarakan di New York beberapa waktu lalu mengukir sejarah, hal ini dikarenakan sebuah rekor di pecahkan berkat lelang tersebut, yaitu terjualnya Boneka Barbie dengan hiasan kalung berlian berwarna merah muda dengan harga US$302.500, dan secaraotomatis boneka berbie ini menajdi boneka berbie termahal di dunia.
meskipun harga tersebut masih di bawah perkiraan, akan tetapi harga tersebut sudah tercatat sebagai harga boneka barbie termahal di dunia saat ini, karena Rekor sebelumnya dipegang oleh boneka Barbie yang dijual pada 2006 seharga US$17.091.
yang lebih menarik dari lelang ini adalah ternyata hasil lelang akan diserahkan ke lembaga yang bergerak di bidang penelitian penyakit kanker, Breast Cancer Foundation.
barbie termahal yang di lelang di new york ini dibuat oleh Stefano Canturi, seorang perancang perhiasan Australia.Boneka ini mengenakan gaun malam hitam dan kalung berlian satu karat.
Canturi juga mengatakan Barbie berkalung berlian adalah investasi ideal saat ini.
"Orang mencari berbagai cara dalam berinvestasi. Dalam situasi tidak menentu seperti sekarang, orang-orang berinvestasi dengan membeli emas dan permata," ucap Canturi.
Thursday, October 21, 2010
UNIK
0 Response to "Boneka Barbie termahal di dunia harganya US$302.500"
Post a Comment